Tag Archives: hotel

Foto, Lokasi Dan Harga Menginap Leuweung Geledegan Ecolodge Bogor Jabar

Halo sobat datawisata, mungkin hendak liburan di kota Bogor maupun para sobat kebetulan domisili di kota hujan nih ya. Nah Bogor itu termasuk kota wisata favorit loh sederet objek wisata alam dan kuliner bagus-bagus deh disana, bahkan nih ya resort atau penginapan di sana aja bisa loh dijadikan sebagai tempat menginap sekaligus tempat rekreasi seperti resort Leuweung Geledegan… Read More »

Lokasi Dan Harga Sewa Villa HMD Trawas Mojokerto Jatim

Halo sobat datawisata, lagi ada rencana nih ingin menginap di Villa HMD Trawas Mojokerto. Nah sebelum nih kita menyajikan informasi terkait villa, maka ada baiknya bagaimana kalau kita membahas terlebih dulu beberapa hal terkait seperti kecantikan panorama, hingga berbagai fasilitas tersedia di sana ya. Bila ada kata-kata paling tepat menggambarkan tempat menginap sekaligus lokasi wisata untuk berlibur, mungkin… Read More »

Lokasi, Tiket Masuk Dan Harga Menginap Nirvana Valley Resort Bogor

Selain memang Kota Bogor itu memiliki segudang objek wisata keren-keren karena didukung memang sih keindahan alam di sana itu bagus-bagus sih, tapi urusan sarana-prasaran seperti resort pun kece-kece kekinian sob, misal kita ambil contoh ya Nirvana Valley Resort Bogor. Yap merupakan resort atau penginapan dengan fasilitas lengkap dan istimewa. Hotel Nirvana Resort memiliki fasilitas unggulan sob, yakni kolam… Read More »

Harga Tiket Masuk, Foto, Lokasi Kampung Etnik Kebumen Terbaru

Muncul nih wisata edukasi sekaligus tempat rekreasi menyenangkan di Kebumen, ya konsep tradisional Jawa yang akhir-akhir ini cukup hits para nitizen Jawa Tengah yakni kampung Etnik Kebumen. Yap merupakan objek wisata baru dan sangat menarik dikunjungi sob. Wisatawan telah datang bakal disambut keragaman bangunan bungalow bernuansa etnik. Yap bangunan-bangunan tersebut cukup menjadi perhatian lantaran mempunyai keunikan. Tak heran… Read More »