Foto, Lokasi Dan Harga Tiket Masuk Snow Town Juanda Bekasi
Negara Indonesia dilewati oleh garis khatulistiwa, sehingga didominasi oleh iklim tropis. Namun siapa sangka bila ditengah surga tropis, masyarakat Indonesia dapat seru-seruan bermain salju. Ya cukup datang di Trans Park Bekasi Snow Town atau lebih mudah disebut snow town Juanda Bekasi. Setiba disini sobat dapat menjelajahi ala wonderland di musim salju. Nah, sepertinya wisata mengusung konsep theme park⦠Read More »